Rangkaian Pekerjaan Kantor dapat di istilahkan dengan 6M antara lain :
- Menghimpun
- Mencatat
- Menggandakan
- Mengelola Informasi
- Mengirim surat
- Menyimpan Arsip
Prosedur penanganan Surat masuk sistem buku agenda :
Penerimaan-penyortiran-pencatatan-pengarahan-penyampaian-penyimpanan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar